Blackberry Torch 9800 ini menggunakan OS BlackBerry 6 dengan layar sentuh (touch screen) 3.2 inci HVGA dan keyboard QWERTY . Dan dibekali kamera 5 MP dengan lampu kilat dan berbagai fitur canggih, Anda dapat mengabadikan momen indah anda dengan mudah. Atau, anda juga bisa merekam video berkualitas tinggi seperti seorang profesional dengan perekaman video 720p HD di smartphone ini.
Agar anda tidak penasaran berikut ini adalah Spesifikasi Blackberry Torch 9800 dan fitur selengkapnya .
Jaringan
- GSM 850 / 900 / 1800 / 1900
- HSDPA 850 / 1900 / 2100 /800
Layar
- Tipe TFT touchscreen
- Ukuran 360 x 480 pixels, 3.2 inches
- Ukuran 11 x 62 x 14.6 mm
- Berat 161 gram
- Internal 4 GB storage, 512 MB RAM, 512 MB ROM
- External microSD, up to 32GB, 4GB card included
- Kamera 5 MP, autofocus, LED flash
- HSDPA, HSUPA
- EDGE Class 10, 236.8 kbps
- GPRS Class 10 (4+1/3+2 slots), 32 - 48 kbps
- Wi-Fi 802.11 b/g/n
- Bluetooth v2.1 with A2DP
- microUSB v2.0
- BlackBerry OS 6.0
- CPU 624 MHz processor
- Browser HTML
- with A-GPS support
- SMS, MMS, Email, Push Email, IM
- Java MIDP 2.0
- Standard battery, Li-Ion 1300 mAh
- Standby Up to 432 h (2G) / Up to 336 h (3G)
- Talk Time Up to 5 h 30 min (2G) / Up to 5 h 40 min (3G)
Sekian Info Gadget Terbaru tentang Blackberry Torch 9800 ini, semoga sangat bermanfaat buat anda semua. Terimakasih.
Posted by 8:34 AM and have
0
comments
, Published at
No comments:
Post a Comment